- Nama Rumah Kost: Casa Salemba 1 no. 6
- Alamat Kost: Jalan Salemba 1 no. 6, Kelurahan Kenari, Kecamatan Senen, Jakarta Pusat
- Nomor Telepon: XXX
- Harga Sewa: Rp. 2.350.000 – Rp. 4.500.000
- Tempat Kost Untuk: 2 lantai khusus wanita, 1 lantai campur, jalan menuju tiap lantai di luar dan di dalam terpisah
- Mayoritas Penghuni: wanita
- Ukuran Kamar: 3×4 , 4×5 , 4×7 , 5×6
- Jumlah Kamar: 31
- Sekamar Boleh Berdua: ada yang boleh
- Biaya Tambahan Sekamar Berdua: –
- Fasilitas:
- Tempat tidur (spring bed, sprei, bed cover, bantal), AC, lemari pakaian, lemari sepatu, meja kerja, kursi, TV, cermin, WiFi.
- Kamar mandi dalam kamar: Shower, toilet duduk, wastafel, cermin.
- Fasilitas Umum:
- Setiap Lantai: Ruang Tamu (Meja Kursi Tamu), Ruang Makan (Meja makan), Dapur (Kompor, Kulkas), Dispenser, Kamar Mandi Luar, CCTV, WiFi.
- Lantai 4: Service area (mesin cuci, jemuran, setrika), pengurus kost.
- Fasilitas Sekitar:
- Di rumah kost: Parkir mobil dan motor, CCTV, penjaga kos (24 jam).
- Di sekitar rumah kost: RS, Swalayan, Mall, Bioskop, Kampus
- Parkir Mobil: Ada
- Parkir Motor: Ada
- Waktu Bertamu: Sampai jam 10 malam
- Akses Lokasi:
- Dari Jl. Salemba Raya,
- Dari Jl. Diponegoro,
- Dari Jl. Talang
- Info Tambahan: 5 menit dari : RSCM, RS St. Carplus, RS THT dan Orthopedi SS Medika, RS Jantung Jakarta, Kampus Fak Kedokteran Gigi UI, Kampus Fak Hukum UKI, Kampus Univ Persada YAI, Menteng Square, Ged Kementrian Sosial RI, Metropole XXI, Halte Busway
- Status: Semua kamar kost sudah terisi penuh
dapur dalam jakarta
Tempat Kost Bersih, Nyaman dan Fasilitas Lengkap di Jakarta Pusat – Kost KK Residences
- Nama Rumah Kost: Kost KK Residences
- Alamat Kost: – Jl. Kebon Kacang (KK) 32 no 27, KK – Tanah Abang (TA), Jakpus (2 jt)
– Jl. KK 24 no 3, KKK – TA, Jakpus (1,9 jt)
– Jl. KK no. 42 no 28, KK – TA, Jakpus (1,9 jt)
– Jl. Talang Ujung No 8,Pegangsaan-Menteng,Jakpus (1,7 jt) - Nomor Telepon:
- 081322224239
- 081380009077
- WhatsApp: 081322224239, 081380009077
- Harga Sewa: Mulai dari 1.700.000 per bulan di Talang Residences – Menteng
Mulai dari 1.900.000 di Kebon Kacang Residences – Thamrin - Tempat Kost Untuk: Pria / Wanita / Pasutri
- Mayoritas Penghuni: Pria / Wanita
- Ukuran Kamar:
- 2,5 m x 3 m
- 3 m x 3 m
- Jumlah Kamar: 20
- Sekamar Boleh Berdua: Boleh, jika lawan jenis harus pasutri resmi
- Biaya Tambahan Sekamar Berdua: Rp 500.000
- Fasilitas:
- FASILITAS KAMAR
- AC (sudah termasuk biaya Listrik)
- Air Panas
- Bantal & Sarung Bantal
- Cermin
- Cleaning Service 2x dalam Seminggu (Rabu dan Sabtu)
- Jendela
- Kaca Cermin Besar
- Kamar Mandi Dalam
- Kasur & Sprei
- Kursi
- Lemari Baju
- Meja Rias
- TV
- Ventilasi
- Wi-Fi
- Selama Pandemi, dilakukan PENYEMPROTAN DESINFEKTAN setiap hari
- FASILITAS KAMAR MANDI DALAM
- Kloset Duduk
- Tempat Sabun dan Shampo
- Gantungan Baju dan Handuk
- Shower Mandi
- Tembakan Shower Kloset
- FASILITAS KAMAR
- Fasilitas Umum:
- FASILITAS UMUM
- CCTV
- Dapur Kering
- Dispencer Tiap Lantai
- Kamar Mandi Luar
- Kulkas Tiap Lantai
- Locker
- Mesin Cuci (selama harga promo, fasiltas mesin cuci ditiadakan)
- Penjaga & Pembersih Kos
- Ruang Cuci (selama harga promo, fasilitas laundry ditiadakan)
- Ruang Jemuran (selama harga promo, fasiltas jemuran ditiadakan)
- Ruang Santai Tiap Lantai
- PARKIR
- Mobil (hanya di Talang Resindences – Menteng, biaya 400 rb/bln)
- Motor (Free Of Charge)
- Sepeda (Free Of Charge)
- FASILITAS UMUM
- Fasilitas Sekitar:
- 100 m – 150 m ke Mall Plaza Indonesia dan Grand Indonesia serta Thamrin City
- 100 m – 150 m ke MRT dan Halte Transjakarta
- 100 m – 150 m ke Indomaret dan Almart
- Dekat ke Bundaran HI, Hotel Kempinski, Hotel Pulman dan Hotel lainnya
- Dekat ke Manara BCA
- Parkir Mobil: Ada di Kost Jalan Talang Ujung no. 8
- Parkir Motor: Ada (bebas biaya)
- Waktu Bertamu: Sampai jam 22.00 WIB
- Akses Lokasi:
- Dari Arah Sarinah lurus ke Tanah Abang, lalu masuk melalui Verse Hotel
- Dari Bundaran HI, masuk dari JL. Kebon Kacang Raya ke Jl. Kebon KAcang IX
- Alamat lengkap kost bisa lihat melalui Googe Map
- Info Tambahan:
- Lokasi Kost Bersih, Nyaman dan Fasilitas Lengkap
- Free Of Charge:
- Kamar dibersihkan setiap hari kecuali Minggu atau Hari Libur
- Air Minum Aqua/Oasis
- Cuci dan Gosok Pakaian Lengkap 2 stell setiap hari
- Email: –
Tempat Kost Murah dan Luas di Apartemen Cosmo Terrace Thamrin City Jakarta Pusat – Dekat Mall Grand Indonesia
- Nama Rumah Kost: Apartemen Cosmo Terrace
- Alamat Kost: Jalan K.H. Mas Mansyur – Thamrin City, Jakarta Pusat (dekat ke Mall Grand Indonesia, Mall Plaza Indonesia, Thamrin, Sudirman, Tanah Abang)
- No. Telepon: 08 999 112502
- WhatsApp: 08999112502
- Harga Sewa: Rp 3.250.000 per bulan
- Tempat Kost Untuk: Wanita/Pria/Suami Istri
- Mayoritas Penghuni: Karyawan / Expat / Professional
- Ukuran Kamar: 42 m2
- Jumlah Kamar: 1
- Sekamar Boleh Berdua: Ya
- Biaya Tambahan Sekamar Berdua: tidak ada
- Fasilitas: Kamar mandi dalam, toilet duduk, 2 AC, water heater, dapur, balkon.
- Fasilitas Umum: Kolam renang, kartu akses, mini market, gym, restoran, dll
- Fasilitas Sekitar: Dekat Mall Grand Indonesia, Mall Plaza Indonesia, pusat grosir Tanah Abang, Thamrin City, dll
- Parkir Mobil: Ada
- Parkir Motor: Ada
- Waktu Bertamu: Bebas
- Akses Lokasi: Bisa lewat Thamrin, Sudirman, Casablanca, Cideng, Tanah Abang, Pejompongan, Bendungan Hilir.
- Info Tambahan: Kondisi unit terawat.
Sewa Tempat Kost Pria dan Wanita di Taman Apel Tanjung Duren Utara Jakarta Barat, Belakang Citraland / Untar 2 – Kost Tapelim 168
- Nama Rumah Kost: Kos Tapelim 169
- Alamat Kost: Jl. Taman Apel 5 No. 169, Tanjung Duren Utara, Grogol Petamburan, Jakarta Barat
- Nomor Telepon: Telp/WA : 0818914635
- WhatsApp: 0818914635
- Harga Sewa: Silakan kontak + deposit. Deposit hanya dikembalikan jika keluar dengan pemberitahuan 1 bulan sebelumnya.
- Tempat Kost Untuk: Pria / Wanita
- Mayoritas Penghuni: Karyawan/i & Mahasiswa/i
- Ukuran Kamar: 4m x 2.5m
- Jumlah Kamar: 10
- Sekamar Boleh Berdua: Tidak diperbolehkan
- Biaya Tambahan Sekamar Berdua: –
- Fasilitas: Kamar Mandi Dalam, AC, WiFi, Tempat Tidur, Lemari, Meja & Kursi, Listrik dengan Token.
- Fasilitas Umum: CCTV, Dapur Umum, Kulkas, Kompor, Air PAM
- Fasilitas Sekitar:
- Dekat dengan Fasilitas Mal : Ciputra, Taman Anggrek, Central Park, HubLife TA Residence.
- Fasilitas Pendidikan : Univ. Tarumanagara, Univ. Trisakti & Ukrida, Sekolah Penabur.
- Kafe, Warung & Restoran, Laundry Kiloan.
- Rumah Sakit : Ukrida, Royal Taruma dll.
- Parkir Mobil: Tidak ada
- Parkir Motor: Ada
- Waktu Bertamu: Sd. Pk. 23.00 WIB
- Akses Lokasi: Sangat strategis dan banyak akses ke lokasi
- Info Tambahan:
- Cuci gosok menggunakan laundry langganan atau di sekitar.
- Untuk info lebih lanjut, silakan kunjungi situs https://kostapelim169.business.site
- Email: –
Tempat Kost Putri Azzura Cipete Jakarta Selatan – Unfurnished / Furnished
- Nama Rumah Kost: Kost Azura
- Alamat Kost: Jl. Bunga Mawar No 1/p. Antasari Cipete Selatan Cilandak Jakarta Selatan
- Nomor Telepon: 085715544933
- WhatsApp: 085715544933
- Harga Sewa: RP. 2.300.000
- Tempat Kost Untuk: Wanita
- Mayoritas Penghuni: Wanita
- Ukuran Kamar: 3 X 3.5
- Jumlah Kamar: 8
- Sekamar Boleh Berdua: Boleh
- Biaya Tambahan Sekamar Berdua: Rp 600.000
- Fasilitas:
- Kamar mandi di dalam kamar
- Wc duduk
- Wifi
- Ac
- Kasur uk 120
- Bantal dan guling
- Matras protector
- Lemari 3 pintu
- Meja + kursi
- Fasilitas Umum:
- Dapur umum
- Parkir motor
- Rooftop
- Kulkas sharing
- Fasilitas Sekitar:
- Rumah makan
- Tempat pengiriman paket
- Dekat dengan jalan raya p. Antasari
- Dekat halte busway
- Parkir Mobil: Tidak ada
- Parkir Motor: Ada
- Waktu Bertamu: –
- Akses Lokasi:
- Ojek online
- Taxi
- Bus ke blok m
- Info Tambahan:
- Note: kost baru jadi agustus 2021, jadi masih gress 😉
HARGA SEWAKTU WAKTU BISA BERUBAH.. SILAHKAN HUB CONTACT TERCANTUM.
- Email: –
Tempat Kost Khusus Pria Murah dan Fasilitas Lengkap di Sunter Paradise, Jakarta Utara
- Nama Rumah Kost: Kost Sunter Pria Murah Lengkap Fasilitas
- Alamat Kost: Sunter Paradise 13 Blok Q No 17, Kompleks: Sunter Paradise 2, Tanjung Priok, Jakarta Utara
- No. Telepon: 087877218999 (sms / whatsapp / call)
- Harga Sewa: Rp 1.400.000 – Rp 2.400.000
- Tempat Kost Untuk: Pria
- Mayoritas Penghuni: Karyawan
- Ukuran Kamar: 3×3, 4×3, 4×4, 4×5 meter
- Jumlah Kamar: 17
- Sekamar Boleh Berdua: Boleh
- Biaya Tambahan Sekamar Berdua: Rp 250.000
- Fasilitas:
- AC + Air + Listrik (include)
- Kamar mandi dalam
- Free Internet unlimeted
- Free laundry (2 pasang/ hari)
- Free air galon
- Spring Bed (siapa cepat dia dapat)
- Fasilitas Umum:
- Parkir motor/mobil
- Tidak ada batasan berkunjung, asal tidak menginap
- Fasilitas Sekitar:
- 2 menit dari halte busway jalan kaki
- 3 menit dari sunter mall
- Belakang dapur solo dan gerobak betawi
- Dekat akses angkot
- Kompleks Aman
- Dekat dengan tempat makan (sederhana – cafe)
- Parkir Mobil: Ada
- Parkir Motor: Ada
- Waktu Bertamu: sampai jam 23.00
- Akses Lokasi: Turun bus way Sunter Mall, langsung jalan kaki mengarah ke komplek perumahan lewat gerbang utama
- Info Tambahan:
- Tamu menginap ada tambahan biaya tambahan Rp 100 rb/hari dan tidak boleh lawan jenis
- Tidak ada biaya tambahan atau tidak untuk parkir mobil, hanya siapa cepat dia dapat
- Kerelaan hati pegawai kalau membutuhkan cleaning room
- Tidak boleh membawa lawan jenis ke dalam kamar
- Merokok hanya dibolehkan di luar kamar
- Keamanan : cctv, pegawai, keluar masuk komplek tinggalkan KTP.
- E-mail: –
- Facebook: danielhandoko
Kost Putri Free Listrik Bulanan Cipete Kebayoran Jakarta Selatan
- Nama Rumah Kost: Beranda Istirahat Cipete
- Alamat Kost: Jl. Damai I No.13, RT.7/RW.11, Cipete Utara, Kec. Kby. Baru, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12150
- Nomor Telepon: 088233888823
- WhatsApp: 088233888823
- Harga Sewa:
- Kamar mandi luar non AC Rp 1,2 jt/bln
- Kamar mandi luar AC Rp 1,5 jt/bln
- Kamar mandi dalam AC Rp 1,8 jt/bln
- Deposit Rp 300 rb (dikembalikan jika check out)
- Tempat Kost Untuk: Putri
- Mayoritas Penghuni: Karyawan
- Ukuran Kamar: 3M x 2,5M
- Jumlah Kamar: 7
- Sekamar Boleh Berdua: Tidak
- Biaya Tambahan Sekamar Berdua: –
- Fasilitas:
- Ukuran kamar 3 x 2,5M
- Jendela menghadap koridor sirkulasi udara sangat baik
- Kasur springbed 100 x 200
- AC dingin
- Super fast WiFi
- Meja & kursi
- Fasilitas Umum:
- Akses 24 jam (bebas pulang pergi jam berapa aja)
- Laundry room (mesin cuci dan area jemur)
- Dapur tersedia alat masak, kompor dan kulkas bersama
- CCTV
- Parkir motor & mobil gratis
- Fasilitas Sekitar:
- Laundry kiloan
- ATM
- Mini market
- Restorant
- Cafe
- Mall
- Rumah Sakit
- Parkir Mobil: Ya, Gratis
- Parkir Motor: Ya, Gratis
- Waktu Bertamu: 23:00
- Akses Lokasi: Stasiun MRT Blok A
- Info Tambahan:
- Semua kamar non-smoking
- Membawa elektronik ada biaya tambahan
- Kost campur
- Tidak bisa berdua
- Tamu lawan jenis tidak boleh bertamu ke kamar
- Tidak boleh membawa hewan peliharaan
- Email: –
Tempat Kost Wanita di Palmerah Jakarta Barat – Tomang Ancak Kost
- Nama Rumah Kost: Tomang Ancak Kost
- Alamat Kost: Jl Tomang Ancak Tomang, Jatipulo, Jakarta Barat
- Nomor Telepon: 08989425135
- WhatsApp: 08989425135
- Harga Sewa: Rp 650.000
- Tempat Kost Untuk: Wanita
- Mayoritas Penghuni: pekerja wanita
- Ukuran Kamar: 3x3m
- Jumlah Kamar: 3
- Sekamar Boleh Berdua: Boleh
- Biaya Tambahan Sekamar Berdua: Rp 400.000
- Fasilitas: Tempat tidur
HARAP DI BACA DENGAN TELITI **
KAMAR SEDERHANA NON AC 650RB (KAMAR DAN RUMAH SEDERHANA)
FASILITAS KAMAR, LEMARI KASUR DAN FAN
FASILITAS DAPURKAMAR MANDI DALAM NON AC 900RB
KAMAR SEDERHANA
WANITA - Fasilitas Umum: Dapur komplit, kulkas
- Fasilitas Sekitar: Jalar besar, angkot Tanah Abang
- Parkir Mobil: Ya
- Parkir Motor: ya
- Waktu Bertamu: 21
- Akses Lokasi: Tomang Raya, angkot AJB, Tanah Abang, Grogol
- Info Tambahan:
- Kost Tomang Ancak lokasi Jalan Besar Promo Murah -KAMAR SEDERHANA. SANGAT SEDERHANA.
- Hanya 5 menit ke RS Harapan kita, dekat Roxy hanya 2km
- Aman. Pintu sendiri TIDAK LEWAT RUMAH IBU KOST.
- KHUSUS WANITA MUSLIM
- Kost wanita saja
- Parkir mobil dan motor luas
- Ruang kost sendiri /private
- Email: –
Tempat Kost Khusus Wanita AC, Free Wifi, Kamar Mandi Dalam di Dekat Universitas Pancasila dan Universitas Indonesia, Jagakarsa, Jakarta Selatan – Kost Mama
- Nama Rumah Kost: Kost Mama
- Alamat Kost: Jl. Camat Gabun 2 (gang H. Muin) Rt.002/Rw. 008 No. 31A Lenteng Agung, ?Jagakarsa, Jakarta Selatan
- No. Telepon:? 087885897600
- Harga Sewa: Rp 1.400.000
- Tempat Kost Untuk: Wanita
- Mayoritas Penghuni: Wanita
- Ukuran Kamar: 3 x 3,5 m2
- Jumlah Kamar: 3 kamar
- Sekamar Boleh Berdua: Ya
- Biaya Tambahan Sekamar Berdua: Bisa dinegosiasikan
- Fasilitas:
- AC (setiap 2 bulan di bersihkan oleh pemilik)
- Exhaustfan (penyedot udara) jadi walaupun kamar mandi di dalam dan Memakai AC tidak akan menganggu sirkulasi udara
- Kamar mandi dalam (sikat wc, sikat lantai, tempat sabun, gantungan handuk)
- Tempat sampah sendiri
- Shower
- Kasur spring bed (bantal+guling+bedcover) khusus bedcover dicucikan pemilik 2 bulan sekali
- Lemari pakaian dan penyimpanan minimalis
- Cermin
- Keset kamar mandi & pintu masuk
- Wifi 10Mbps
- Jemuran handuk diluar
- Fasilitas Umum:
- Dapur
- Parkiran motor
- Kulkas
- Peralatan masak
- Kompor gas
- Mesin cuci
- Tempat jemur di atas
- Fasilitas Sekitar:
- Dekat dengan Universitas Pancasila, Gunadarma, BSI & Universitas Indonesia
- Dekat dengan Stasiun Universitas Pancasila & Lenteng Agung
- Dekat dengan Sekolah
- Dekat dengan Masjid
- Dekat dengan Futsal
- Dekat dengan Indomart
- Dekat dengan ATM BCA, Mandiri
- Dekat dengan pusat jajanan
- Dekat dengan KFC & Mcd
- 10 menit ke Pasar Lenteng Agung
- Parkir Mobil: Tidak ada
- Parkir Motor: Ada
- Waktu Bertamu: Bebas khusus wanita
- Akses Lokasi:
- Dekat dengan Stasiun Universitas Pancasila & Lenteng agung
- Akses Mudah dilalui TransJakarta UI-Manggarai, UKI-UI, Depok Margonda-Manggarai
- Dilalui angkutan umum 04 & 03 Pasar Minggu – Depok
- Dilalui angkutan umum 129 Pasar Minggu – Kelapa Dua Depok
- Dilalui angkutan umum T19 Depok – Kp. Rambutan
- Info Tambahan: kost mama ini adalah kost baru, bersih dan nyaman, keamanan 24jam
- E-mail: mei_kusnadi@yahoo.co.id
Tempat Kost Khusus Wanita Exclusive di Cilandak Jakarta Selatan – Full Furnished
- Nama Rumah Kost: Batong Town House
- Alamat Kost: Jl Hj Batong IV No 18, Terogong, Cilandak Barat, Jakarta Selatan
- Nomor Telepon: 08119408471
- WhatsApp: 08119408471
- Harga Sewa: Rp 2.000.000 – Rp 3.000.000
- Tempat Kost Untuk: Wanita
- Mayoritas Penghuni: Professional
- Ukuran Kamar: 3.6 x 3 m
- Jumlah Kamar: 3
- Sekamar Boleh Berdua: Boleh
- Biaya Tambahan Sekamar Berdua: Rp 500.000
- Fasilitas:
- Queen size bed, AC, lemari wardrobe, meja rias cermin, kamar mandi dengan water heater,
- Sudah include listrik, wi-fi, 24hr security dan weekly cleaner untuk area bersama
- Fasilitas Umum: Ruang tamu dengan tv local dan internet connection, dapur, ruang makan, lemari storage peralatan makan untuk masing-masing penghuni, ruang belajar/kerja dengan dedicated work station untuk masing-masing penghuni/kamar.
- Fasilitas Sekitar: Mini market, Kantor Polisi, Pom Bensin, RS Setia Mitra, RS Fatmawati, MRT Station, Masjid, Gereja, Puskesmas, SD dan SMP Negeri
- Parkir Mobil: 1
- Parkir Motor: 2
- Waktu Bertamu: –
- Akses Lokasi: Akses melalui Jl Fatmawati, Jl Terogong Raya, Jl T.B Simatupang. Dekat MRT Cilandak.
- Info Tambahan:
- Kost Khusus Wanita @ BATONG TOWNHOUSE
- Lokasi strategis dekat dengan Jakarta International School, MRT Station, Minimarket, Masjid, Gereja, RS Fatmawati dan RS Setia Mitra, Kantor Polisi, dll.
- – TERDAPAT 3 KAMAR TIDUR
- Kamar 1 – Luas 3.6 x 3m @ 3jt per bulan
- Queen Size bed, AC, lemari wardrobe, meja rias cermin. Kamar mandi luar sharing dengan Kamar 2.
- Include listrik dan wifi connection.
- Bisa diisi 2 orang (wanita) @ 3.5jt per bulan. Deposit 1jt.
- Kamar 2 – Luas 2 x 3.8m @ 2jt per bulan
- Single Size Bed, AC, Lemari wardrobe. Dedicated meja kerja/belajar di Ruang Kerja Bersama. Kamar mandi luar sharing dengan Kamar 3 dengan water heater.
- Include listrik dan wifi connection.
- Bisa diisi 2 orang (wanita) @2.5jt per bulan.
- Deposit 1jt.
- Kamar 3 – 3.6 x 3.8m @3jt per bulan
- Queen Size Bed, AC, Kamar mandi dalam dengan water heater, wardrobe dan meja / cermin rias. Dedicated meja kerja
- E-mail: arini.gumilang@gmail.com