- Nama Rumah Kost: GS Kost
- Alamat Kost: Jl. AA no.12 rt.011/rw.004 Pos Pengumben, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan
- Nomor Telepon: 081317964206
- WhatsApp: 0818910554
- Harga Sewa:
- kamar non ac (fan) harga Rp 950 ribu/bulan
- kamar ac harga Rp 1.3 juta/bulan
Semua kamar dengan kamar mandi dalam
- Tempat Kost Untuk: Pria/wanita dan Pasutri
- Mayoritas Penghuni: Pekerja dan Mahasiswa
- Ukuran Kamar:
- kamar uk 3×4 m2
- kamar uk 4×6 m2
- Jumlah Kamar: 40
- Sekamar Boleh Berdua: Boleh
- Biaya Tambahan Sekamar Berdua: Ada
- Fasilitas:
- Kamar Mandi Dalam
- Ac/fan
- Springbed/Matras
- Meja
- Kursi
- Lemari Pakaian
- Fasilitas Umum:
- Teras
- Dapur bersama
- Kulkas
- Jemuran Pakaian
- CCTV
- Parkir mobil
- Parkir motor
- Fasilitas Sekitar:
- Warung Makan
- Warung Sembako
- Ekspedisi TIKI
- Restoran
- Musholla/Masjid
- Mini Market
- Atm Bank
- Sekolah
- Parkir Mobil: Ada tempat terbatas
- Parkir Motor: Ada
- Waktu Bertamu: Jam: 07 pagi – 21 malam
- Akses Lokasi: Jalan 2 arah bisa dilalui kendaraan
- Angkot 24 jam
- Ojek
- Taksi
- Info Tambahan: Kost dekat dengan
- ITC Permata Hijau
- Rumah Sakit Medika Permata Hijau
- Universitas Pertamina,
- Universitas Tanri Abeng
- Palmerah
- Senayan.
- E-mail: gskost.jkt@gmail.com
dapur dalam jakarta
Tempat Kost Exclusive Pria & Wanita di Tebet Jakarta Selatan – Tebet Residence 88
- Nama Rumah Kost: Tebet Residence 88
- Alamat Kost: Tebet Dalam IV F No. 88 Tebet Barat – Jakarta Selatan
- Nomor Telepon: 08111803147
- WhatsApp: 08111803147
- Harga Sewa: Rp. 3.100.000,- / bulan
- Tempat Kost Untuk: Pria / Wanita
- Mayoritas Penghuni: Pekerja Pria & Wanita
- Ukuran Kamar: 5 m X 7,5 m = 38 m2
- Jumlah Kamar: 9
- Sekamar Boleh Berdua: Boleh
- Biaya Tambahan Sekamar Berdua: Ada
- Fasilitas:
- AC
- Tempat Tidur Ukuran Queen Size
- Lemari Pakaian
- Kamar Mandi Luas dan di Dalam
- Free Wifi
- Sofa
- Area Kerja (Meja dan Kursi Kerja)
- Water Heater
- Exhaust Fan
- Listrik Non – Token dan Sudah Termasuk di Sewa Kos
- APAR
- Fasilitas Umum:
- Ruang Tamu yang dilengkapi dengan Sofa dan TV
- Dapur yang dilengkapi dengan Kompor, Kulkas dan meja makan
- Area Parkir Gratis yang bisa menampung hingga 15 Mobil
- Fasilitas Sekitar:
- Lokasi dekat dengan Pusat Perkantoran, Universitas, Sekolah, Rumah Sakit, Puskesmas, Apotik, Laundry, Bank, Mini Market (Alfamart – Indomaret), Tempat Makan dan Kuliner, Pasar Tradisional dan Modern, Dekat Mall Kota Kasablanka, Kuningan City, Ambassador, Epicentrum, Pasar Festival, dll
- Akses Sangat Mudah Dijangkau, dekat dengan Akses Tol Tebet, dekat dengan Stasiun Tebet dan Halte Busway Pancoran Tugu
- Parkir Mobil: Ada (Free), menampung hingga 15 mobil
- Parkir Motor: Ada (Free)
- Waktu Bertamu: –
- Akses Lokasi: Sangat Strategis, 5 Menit dari dan Menuju Akses Pintu Tol Tebet
- Info Tambahan:
- Kawasan Bebas Banjir
- Security 24 Jam di Area Kost
- Kosan Nyaman dan Bersih
- Email: –
Tempat Kost di Pecenongan, Jakarta Pusat – Kost Atap Merah Residence – Harian / Mingguan / Bulanan
- Nama Rumah Kost: Atap Merah Residence
- Alamat Kost: Jl. Pecenongan Raya 72. Ruko Atap Merah B10 ( Dalam Kompleks Hotel RedTop ) Jakarta Pusat
- No. Telepon: 08569916168 ( Wa) / 021-3808168
- Harga Sewa: Rp 1.600.000 / Rp 1.800.000 / Rp 1.900.000 / Rp 2.000.000 / Rp 2.800.000
- Tempat Kost Untuk: Pria dan Wanita
- Mayoritas Penghuni: Karyawan
- Ukuran Kamar: 3 m x 4 m
- Jumlah Kamar: 16
- Sekamar Boleh Berdua: Ya
- Biaya Tambahan Sekamar Berdua: Tidak ada tambahan sekamar berdua jika cuci gosok 1 setel perhari tapi jika 2 setel perhari orang ke 2 tambah 250.000 per bulan
- Fasilitas: Kamar mandi dalam, air panas, AC, dapur dan 2 kulkas bersama, Wi-Fi, akses card, CCTV, security 24 jam, cuci gosok 1 setel per hari, kamar dibersihkan 1 minggu sekali.
- Fasilitas Umum: Dekat ATM center, pangkalan Taxi Blue Bird, Rumah Sakit Husada, Mall Grand Indonesia, Sekolah Santa Maria, Santa Ursula, ITC Mangga Dua, Carrefore, Pasar, Pusat Makanan Pecenongan dll
- Fasilitas Sekitar: Dekat Jalan Juanda, Pasar Baru, Gunung Sahari, Lapangan Banteng, Medan Merdeka (Barat, Timur, Utara, Selatan), MH. Thamrin, Harmoni, Tomang, Gajah Mada, Mangga Besar, Kota, Mangga Dua, Ancol dll
- Parkir Mobil: Rp 500.000 / bulan (Bayar parkir ke Secure Parking bukan ke Pengelola Kost)
- Parkir Motor: Rp 100.000/bulan (Bayar parkir ke Secure Parking bukan ke Pengelola Kost)
- Waktu Bertamu: 24 jam
- Akses Lokasi: 5 menit ke Halte Busway Pecenongan, Halte Bis CityTour, dan Stasiun Kereta Api Juanda.
- Info Tambahan: Belum termasuk listrik pulsa, parkiran mobil dan motor. Uang jaminan Rp 1.000.000 yang akan dikembalikan.
- E-mail: irwintjandra@ymail.com
Tempat Kost di Jalan Kelapa Dua Raya Kebon Jeruk Jakarta Barat – Kelapa20 Residence
- Nama Rumah Kost: Kelapa20 Residence
- Alamat Kost: Jalan Kelapa Dua Raya No. 20 Kebon Jeruk, Jakarta Barat 11550
- No. Telepon: 021-53670037 / 081806128484
- WhatsApp: 081806128484
- Harga Sewa: Rp 2,500,000 & Rp 2,700,000
- Tempat Kost Untuk: Pria/Wanita/Suami Istri
- Mayoritas Penghuni: –
- Ukuran Kamar: Kamar Tipe Kecil 5 m x 4 m dan Kamar Tipe Besar 5 m x 5 m
- Jumlah Kamar: 25 Kamar
- Sekamar Boleh Berdua: Ya (harus 1 KK atau Buku Nikah)
- Biaya Tambahan Sekamar Berdua: Rp 200,000
- Fasilitas: Tempat tidur, spring bed, meja & kursi, lemari, AC, kamar mandi dalam, water heater
- Fasilitas Umum: TV cable, wifi, dapur bersih, mesin cuci, parkir mobil & motor, cctv
- Fasilitas Sekitar: Alfamart, ATM, 15 menit ke Senayan, 10 menit ke RS Medika & RS Siloam, 15 menit ke Puri Mall, 5 menit ke pintu tol Kebon Jeruk
- Parkir Mobil: 15 mobil
- Parkir Motor: 20 motor
- Waktu Bertamu: sampai jam 11 malam
- Akses Lokasi: langsung ke jalan raya
- Info Tambahan: ada deposit Rp 500.000 di awal, akan dikembalikan setelah keluar permanen dari kos setelah biaya kebersihan total
Tempat Kost Nyaman dan Bersih Untuk Pria / Wanita / Pasutri di Kenari Salemba Jakarta Pusat – Risen Kos
- Nama Rumah Kost: Risen Kos
- Alamat Kost: Jalan Jambrut No 11 A belakang, Jakarta Pusat Kel Kenari Kec Senen
- Nomor Telepon:
- 02131901650
- 0217433883
- 081213897149
- WhatsApp: 08159384665 & 081213897149
- Harga Sewa:
- Rp 2.200.000 kamar mandi luar
- Rp 2.750.000 kamar mandi dalam
- Tempat Kost Untuk: Pria wanita dan Pasutri
- Mayoritas Penghuni: Karyawan dan Mahasiswa
- Ukuran Kamar: 3 x 3 m2
- Jumlah Kamar: 18
- Sekamar Boleh Berdua: Boleh
- Biaya Tambahan Sekamar Berdua: Ya
- Fasilitas:
- Ac Tv Lemari baju Meja Kursi Tempat Tidur dan water heater untuk kamar mandi dalam
- WIFI
- Fasilitas Umum:
- Dapur
- Kulkas
- Aqua (optional)
- Fasilitas Sekitar: –
- Parkir Mobil: 2 mobil
- Parkir Motor: Banyak
- Waktu Bertamu: 09.00 – 21.00
- Akses Lokasi: Bisa dengan kendaraan apa saja. Mudah.
- Info Tambahan: –
- E-mail: ona_dacosta@yahoo.com
Tempat Kost Eksklusive Khusus Wanita di Pasar Minggu Jakarta Selatan
- Nama Rumah Kost: Kost Omah Eyang
- Alamat Kost: Jl. Karang Pola III No.4 Rt. 02 Rw. 03, Jati Padang, Pasar Minggu
- Nomor Telepon: 0818129995
- WhatsApp: 0818129995
- Harga Sewa:
- Rp 2.200.000 s/d Rp 2.500.000 (sudah termasuk listrik, air, internet, parkiran mobil/motor)
- Tempat Kost Untuk: Wanita
- Mayoritas Penghuni: Karyawati
- Ukuran Kamar: 2×3 m2 dan 3×3 m2
- Jumlah Kamar: 7
- Sekamar Boleh Berdua: Tidak
- Biaya Tambahan Sekamar Berdua: –
- Fasilitas:
- AC
- Kamar mandi dalam
- Water heater
- Wifi
- Spring bed
- Furniture
- Cleaning service
- Sudah termasuk listrik
- Fasilitas Umum:
- Wifi
- Ruang tamu
- Ruang makan / ruang santai
- Dapur bersama (kompor, kulkas, oven, microwave, peralatan masak)
- Ruang jemur
- Toilet umum
- Fasilitas Sekitar:
- Masjid
- ATM
- Mini market
- Apotek / klinik
- Puskesmas
- Warung makan / rumah makan
- Halte bus
- Sekolah / kampus
- Pusat belanja / Mall
- Parkir Mobil: Ada
- Parkir Motor: Ada
- Waktu Bertamu: 07.00 – 22.00
- Akses Lokasi: Dekat dengan:
- McDonald\’s Jati Padang
- Pramita Pasar Minggu
- SMA Negeri 28
- Toko Tani Indonesia Center
- Pejaten Village Mall
- Info Tambahan:
- Kost-kostan baru
- Hanya 1 lantai, suasana seperti rumah
- Lokasi strategis
- Sudah termasuk listrik
- Email: –
Tempat Kost Senen Eksklusif dengan Lift & Lounge – Kost Cove Central Salemba Jakarta Pusat
- Nama Rumah Kost: Cove Central, Salemba
- Alamat Kost: Jl. Salemba Tengah II No.7A RT.5/RW.8 Paseban, Kec. Senen, Kota Jakarta Pusat, Jakarta, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10440
- Nomor Telepon: +622150996923
- WhatsApp: +622150996923
- Harga Sewa: Rp 3,450,000
- Tempat Kost Untuk: Campur
- Mayoritas Penghuni: –
- Ukuran Kamar: 13sqm – 18sqm
- Jumlah Kamar: 30
- Sekamar Boleh Berdua: Boleh
- Biaya Tambahan Sekamar Berdua: Rp 300,000
- Fasilitas:
- Kost eksklusif di Jakarta Pusat, dekat RS ternama dan Kampus UI Salemba.
- Kamar full furnished dengan:
- Queen bed
- Nakas
- Meja kerja dan kursi
- Rak dinding
- Lemari
- Ac, tv, water heater
- Kamar mandi dalam
- Layanan termasuk:
- Air
- Internet
- Housekeeping
- Listrik menggunakan token.
- Fasilitas Umum:
- Dapur
- Outdoor lounge
- Lobby
- Lift
- Rooftop
- Fasilitas Sekitar:
- Tempat makan
- Restoran
- Stasiun
- Rumah sakit
- Pusat perbelanjaan
- Parkir Mobil: –
- Parkir Motor: –
- Waktu Bertamu: –
- Akses Lokasi: –
- Info Tambahan: –
- E-mail: sales@cove.co.id
- Facebook: Cove Indonesia
Tempat Kost Strategis Nyaman Aman Dekat Halte Busway Galur Jakarta Pusat
- Nama Rumah Kost: Kost Rose Barokah
- Alamat Kost: Jl Tembaga Dalam 1 No.562D, Kel. Harapan Mulya, Kec. Kemayoran, Jakarta Pusat
- Nomor Telepon: 085600007437
- WhatsApp: 085600007437
- Harga Sewa:
- Kamar non AC Rp 1jt / bulan
- Kamar AC (L 3mx7m) Rp 2,5jt/bln
- Kamar AC (L 2mx4m) Rp 1,8jt/bln
- Tempat Kost Untuk: Wanita
- Mayoritas Penghuni: Hanya untuk Wanita / Suami Istri sah (BUKAN KOS BEBAS)
- Ukuran Kamar:
- 3m x 2.5m
- 3m x 7m
- 3m x 4m
- Jumlah Kamar: 5
- Sekamar Boleh Berdua: Boleh
- Biaya Tambahan Sekamar Berdua: Rp 100,000
- Fasilitas: Fasilitas kamar non AC :
- Kipas Angin
- Lemari Baju 2 pintu
- Kasur Bantal Guling
- Meja Laci
- Kursi
- Rak Buku
- Rak Sepatu
- Tempat Sampah
- Laundry
- Kamar mandi luar
- Sudah termasuk listrik dan air
======
Fasilitas kamar AC :Ukuran 2m x 4m ( avail tgl 1 Apr\’25 )
AC, Smart TV, Springbed king, Lemari baju, Meja&Kursi, Laundry, Refill aqua galon, kamar mandi sendiri ( persis samping kamar)Ukuran 3m x 7m ( full )
AC, Smart TV, Springbed queen, Lemari baju, Meja&Kursi, Sofabed, Laundry, Refill aqua galon, kamar mandi dalam - Fasilitas Umum:
- Wifi
- Dapur
- Kulkas
- Ruang makan
- Ruang tamu
- Ruang jemur
- CCTV 24jam
- Include listrik, jadi gak pusing mikirin token^^
- Include biaya air pdam ( air dijamin bersih dan jernih )
- Fasilitas Sekitar:
- Halte busway galur ± 100m
- ATM
- Alfamart
- Indomaret
- Toko klontong
- Warteg/warung makan
- Pasar
- Parkir Mobil: –
- Parkir Motor: 2
- Waktu Bertamu: 08.00 s.d 22.00
- Akses Lokasi: Mobil, motor
- Info Tambahan: Wajib mempunyai KTP yang masih berlaku
- Email: –
Tempat Kost Karyawan/ti & Mahasiswa/i di Asia Baru Jakarta Barat – Kost Gracia
- Nama Rumah Kost: Kost Gracia
- Alamat Kost: Jl. Asia Baru Blok ii No. 40A Rt. 005/004, Kel. Duri Kepa, Kec. Kebon Jeruk, Kota Jakarta Barat.
Kode Pos : 11510 - Nomor Telepon:
- 082211557550
- 08157777350
- WhatsApp: 08157777350
- Harga Sewa: Rp 1.350.000 per bulan (gratis biaya listrik & Wi-Fi!)
- Tempat Kost Untuk: Pria/Wanita
- Mayoritas Penghuni: Pria
- Ukuran Kamar:
- 11 meter persegi.
- Ukuran kamar : 3,5 m x 3,2 m atau 3,5 m x 3 m.
- Jumlah Kamar: 12
- Sekamar Boleh Berdua: Boleh
- Biaya Tambahan Sekamar Berdua: Rp 150.000
- Fasilitas:
- AC
- Kamar mandi dalam (Ember, gayung, kloset duduk, ukuran kamar mandi 1,5 m x 1,5 m)
- Kasur + Bantal
- Meja + Kursi
- Lemari pakaian
- Fasilitas Umum:
- Wi-Fi
- Ruang tamu/ruang santai di lantai 2 kost
- Dapur kering di lantai 2 kost (Kompor + Gas disediakan pemilik)
- Parkir motor (1 kamar 1 kendaraan. Tidak boleh lebih!)
- Lemari Es (lemari es di lantai 1 khusus untuk penghuni kost lantai 1 & pemilik, lemari es di lantai 2 khusus untuk penghuni kost lantai 2)
- Tempat menjemur pakaian (terbatas!)
- Akses kunci 24 jam
- Pemadaman kebakaran
- CCTV
- Fasilitas Sekitar:
- Rumah makan/warung
- Laundry
- Minimarket
- Bank/ATM
- Apotik
- Pos ojek/bajaj
- Mall
- Rumah sakit
- Parkir Mobil: Tidak
- Parkir Motor: Ya
- Waktu Bertamu: Maximal Pukul 23.00 WIB
- Akses Lokasi:
- 1 Km dari Mall Ciputra/Universitas Tarumanagara Kampus II
- 2 Km dari Mall Central Park/Mall Taman Anggrek/UKRIDA/Apartemen Mediterania
- 2,8 Km dari Universitas Esa Unggul
- 7 Km dari Hypermart Puri Indah/Lippo Mall Puri/Kantor Walikota Jakarta Barat
- 21 Km ke Bandara Soekarno Hatta
- Info Tambahan:
- Pemilik kost bertempat tinggal di sebelah tempat kost
- Jalan lebar (jalur 2 mobil)
- Anggota keluarga/teman boleh menginap selama 2 hari,setelahnya akan dikenakan biaya Rp 75.000/hari
- Parkir gratis
- Cuci gosok dikenakan biaya Rp 150.000/bulan (maximal 2 stel pakaian/hari, cuci gosok jaket/sprei maximal seminggu sekali dan tidak ada cuci gosok selimut/bedcover)
- Tagihan uang kost 7 hari sebelum jatuh tempo
- Setiap penghuni kost gracia yang baru wajib menyerahkan Fotokopi KTP ke pemilik kost!
- E-mail: vanyapanjaitan@gmail.com
- Facebook: Vanya Panjaitan
Tempat Kost Campur di Pejaten Pasar Minggu Jakarta Selatan – Pandava Kost
- Nama Rumah Kost: Pandava Kost
- Alamat Kost: Jl. Siaga Baru Buntu No.10 RT.3 RW.6,
Pejaten bar kec. Pasar Minggu, Jakarta Selatan,
DKI Jakarta 12510 - Nomor Telepon: 085964247215
- WhatsApp: 085714385551
- Harga Sewa: Harga Kamar Pandava kost
- Kamar Kecil : Rp 2.000.000
- Kamar Sedang: Rp 2.300.000
- Kamar Besar (exclusive) hanya ada 1 kamar : Rp3.500.000
- Tempat Kost Untuk: Campur
- Mayoritas Penghuni: –
- Ukuran Kamar: kecil : 2.5 x 4.5
sedang : 3.5 x 4.5
besar : 5×6 - Jumlah Kamar: 45
- Sekamar Boleh Berdua: Boleh
- Biaya Tambahan Sekamar Berdua: –
- Fasilitas:
- Springbed Queen
- 1 set Bantal & guling
- Lemari 2 pintu
- AC & Kamar mandi dalam
- WIFI
- Meja Belajar
- Smart TV android
- Shower
- Kloset duduk
- Wastafel
- Dapur
- Peralatan masak
- Peralatan makan
- Peralatan kebersihan
- Listrik 1300 Watt (token)
- Fasilitas Umum:
- CCTV 9 titik
- Security 24 jam
- Parkiran mobil
- Parkir motor
- Parkir sepedah
- Ruang tamu
- Ruang santai
- Ruang merokok
- Taman
- Fasilitas Sekitar: Stasiun KA Ps. Minggu, Halte Buswat Pejaten, Mall Pejaten Village, RS Siaga, Minimarket Alfa Midu, Kampus Unas.
- Parkir Mobil: 1
- Parkir Motor: 1
- Waktu Bertamu: –
- Akses Lokasi: –
- Info Tambahan: –
- Email: –